Sekilas tentang Satpol PP

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) adalah perangkat Pemerintah Daerah dalam memelihara ketentraman dan ketertiban umum serta menegakkan Peraturan Daerah. Organisasi dan tata kerja Satuan Polisi Pamong Praja ditetapkan dengan Peraturan Daerah. Satpol PP dapat berkedudukan di Daerah Provinsi dan ....

Pekat : 11 pasangan terjaring Operasi

SERANG - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi Banten gelar operasi pekat di sekitar Kota Cilegon. Rabu (29/01/2020) Jumlah pasangan yang terjaring terdapat bukan suami istri ada 11 pasangan, diantaranya 2 orang kedapatan berada di hotel GK Cilegon dan 9 terjaring di hotel Rose Cilegon.....